bagaimana menghadapi kehilangan

Dua

“Kamu mau pulang ke Bogota?” Tanyaku, tapi Sandra tidak menjawab. Hanya tatapan kosong yang terlihat dari wajah yang sebelumnya selalu menjanjikan keceriaan itu. Aku kemudian memberikan intruksi kepada Saal, Simon dan Sophia agar kami semua pergi ke apartemen Sandra. Baik aku maupun Sandra belum mengatakan persoalan apa yang sedang menimpanya saat itu. Aku menunggu Sandra …

Dua Selengkapnya »

Satu

Kami berempat sedang menunggu Sophia di depan gedung perpustakaan kampus ketika Sandra tiba-tiba mendapat panggilan telefon. “Si mama, que pasa – halo mama, ada apa?” Hanya itu kurang lebih yang dikatakan Sandra, selebihnya dia hanya terlihat mendengarkan. Tak lama kemudian Sandra menjatuhkan tubuhnya ke tanah, membiarkan telefon genggamnya terbanting keras dan tanpa ampun memecahkan kaca …

Satu Selengkapnya »